Deoxa Indonesian Channels

lisensi

Advertisement MGID

 





 


Rabu, 22 Desember 2021, 2:24:00 PM WIB
Last Updated 2021-12-22T07:24:58Z
NEWSRegional

Bupati Halsel Bersama Rombongan Kunker di Desa Bajo Dalam Rangka Sosialisasi Vaksinasi Covid-19

Advertisement


LABUHA,MATALENSANEWS.com - Bupati Halsel Usman Sidik beserta kepala SKPD lingkup pemkap Halsel melakukan kunjungan kerja di Desa Bajo Kecematan Kepulauan Botang Lomang Kabupaten Halmahera Selatan Selasa, 21 Desember 2021


Kunjungan dalam rangka sosialisasi vaksinasi covid-19 serta memantau secara langsung kendala program pelayanan Masyarakat baik Pembangunan, Pendidikan dan Kesehatan.


Bupati Halsel Usman Sidik saat menyampaikan sambutan mengatakan, Covid-19 akan mengalami peningkatan gelombang ke tiga.


 Untuk itu saya perintahkan secara tegas Kepala Desa agar selalu proaktif dalam melakukan sosialisasi vaksin.


"Kepala Desa yang tidak proaktif saya akan tindak dan pencairan Anggaran Dana Desa tahap ke tiga akan di blok jika capaian vaksin rendah." Tuturnya.


Bupati menabahkan, setengah kewenangan suda di limpahkan ke Kecematan sehingga kontrol pelayanan di Desa bisa di lakukan oleh Camat dengan baik.


"saya suda limpahkan setenga kewenangan kepada Camat untuk mengontrol pemerintahan di Desa.  jika ada yang menyelewengkan anggaran (korupsi) Dana Desa dan lain-lain saya pastikan di tindak secara admistrasi maupun proses Hukum." Ujarnya.


Setelah menyampaikan sambutan Bupati Usman Sidik langsung melakukan vaksin di saksikan oleh ratusan Masyarakat yang hadir di Desa Bajo Kecematan Botang Lomang.


( Jek)